Senin, 16 Mei 2016

Mengoperasikan Mendeley


Assalamu'alaikum rakan 
saya akan memposting cara pengoperasian mendeley , silakan dibaca sampai habis , semoga bermanfaat
Mendeley adalah sebuah aplikasi yang memudahkan penggunanya dalam membuat daftar pustaka, referensi dll. Disini saya akan memberikan  cara menginstall dan menggunakan mendeley, 
Untuk menginstal sangat  mudah yaitu sebagai berikut : 
1.    Cara menginstall  Mendeley
a.        Download aplikasi mendeley di https://www.mendeley.com/download-mendeley-desktop/, apabila sudah didownload langsung saja di install di PC atau laptop.

b.        Klik  OPEN  pada program mendeley





c.       kemudian Klik NEXT  untuk memulai







d.       Klik  I GREE  untuk  menyatakan persetujuan yang diberikan oleh mendeley










e.       klik  BROWSER untuk memilih folder yang mana dan dimana kita ingin menyimpan hasil dari instalasi tersebut, dan kemudia klik NEXT







f.        klik INSTALL untuk menyiapkan instalasi mendeley ini







g.       ceklis pada kolom kecil yang ada didekat RUN MENDELEY DESKTOP







Setalah instalasi mendeley siap, kita harus registrasi dahulu di website mendeley untuk bisa menjalankan mendeleynya

2. Cara menggunakan mendeleya.

a.       Untuk menambah jurnal yang sudah pada PC atua laptop yaitu dengan cara meng- klik add document yang ada pada sudut kiri.







b.      Cara membuat folder yaitu dengan meng-klik Creat folder







c.       Untuk menghubungkan word dengan mendeley yaitu dengan cara  klik pada tools , kemudian install ms word plugin











Apabila sudah terinstall, maka akan berubah menjadi uninstall MS word plugin








d.      Untuk membuat kutipan pada di tulisan yang kita buat yaitu dengan  membuka MS word , dan meng-klik reference , insert citation
Dan akan keluar seperti ini, klik go to mendeley untuk memilih jurnal yang telah kita masukkan kedalam MS word






e.      Dan cara untuk membuat daftar pustaka yaitu dengan meng-klik di reference , bibliography.
Secara otomatis akan terbuat daftar pustakanya



f.        Untuk jurnal yang tidak terdaftarkan pada server mendeley, kita harus mengisinya secara manual
Sekian terima kasih



itulah cara menginstal mendeley dan cara menggunakanya, semoga bermanfaat  bagi rakan-rakan semua :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar